Para ilmuwan di Lewis Katz School of Medicine at Temple University (LKSOM) di AS mengidentifikasi bahwa minyak zaitun extra virgin dapat melindungi tubuh dari penyakit Alzheimer. Yaitu penyakit progresif yang menghancurkan memori dan sel otak.
Manfaat minyak zaitun dalam mencegah penyakit Alzheimer, menurut Katadata.co.id dalam artikel "Ragam Manfaat Minyak Zaitun Bagi Kesehatan Tubuh" :
- Mengurangi peradangan otak.
- Meningkatkan memori kerja.
- Meningkatkan memori spasial.
- Meningkatkan kemampuan belajar.